RANGKUMAN KIMIA BAB V KESETIMBANGAN KIMIA
BAB V
KESETIMBANGAN KIMIA
Ciri-ciri
kesetimbangan dinamis diantaranya sebagai berikut :
· Terus-menerus
dan mempunyai arah yang berlawanan
· Terjadi pada
ruang tertutup, suhu, tekanan tetap
· Mikroskopis
A.
Pergeseran kesetimbangan
Salah satu
pergeseran kesetimbangan yaitu siklus air, siklus oksigen, siklus karbon dan
siklus peredaran darah.
Hal-hal yang mempengaruhi kesetimbangan kimia :
Hal-hal yang mempengaruhi kesetimbangan kimia :
1.
Perubahan konsentrasi
Ø Homogen : jika
salah satu di perbesar maka akan bergerak berlawanan
Ø Heterogen :
jika salah satu di perbesar maka akan bergerak berlawanan
Contoh :
2 SO2(g)
+ O2(g) ↔ 2 SO3(g)
o
Jika SO2 ditambah maka akan bergeser ke kanan
o
Jika SO3 ditambah maka akan bergeser ke kiri
o
Jika O2 ditambah maka akan bergeser ke kanan
2.
Perubahan volume atau tekanan
Ø Jika volume
diperkecil atau tekanan diperbesar maka akan bergeser kearah koefisien yang
lebih kecil
Ø Jika volume
diperbesar atau tekanan diperkecil maka akan bergeser kearah koefisien yang
lebih besar
3.
Perubahan suhu
Ø Jika suhu
dinaikkan, maka akan bergeser kearah yang membutuhkan kalor (Endoterm)
Ø Jika suhu
diturunkan, maka akan bergeser kearah yang melepaskan kalor (Eksoterm)
Contoh :
2 NO + O2 ↔ 2NO2 +⍙H = -216
Endoterm ↔ Eksoterm
4.
Katalis (tidak menggeser atau merubah apapun)
B.
Tetapan Konsentrasi
Yang dapat
masuk dalam rumus hanya berupa zat g dan q.
pA + qB
↔ rC + sD
C.
Derajat Ionisasi
α = 0
α = 1 ->
sempurna
0 < α <
1 -> kesetimbangan
D. Tetapan Kesetimbangan
Parsial Gas
mA(g)
+ nB(g) ↔ pC(g) + qD(g)
PA = mol
A/mol total x Ptotal
PB = mol
B/mol totral x Ptotal
E.
Hubungan Kc dengan Kp
Dengan ⍙n =
selisih koefisien kanan dan kiri
Good job👌
ReplyDelete