RUMUS VLOOKUP, SUM DAN PERKALIAN
CARA MENGGUNAKAN RUMUS VLOOKUP, SUM DAN PERKALIAN Assalamu'alaikum wr.wb Selamat datang di artikel saya. terima kasih sudah berkunjung diblog ini. Pernah gak sih temen-temen mendapatkan suatu tugas yang menggunakan Ms.Excel. Kadang ketika kita mendengar kalimat microsoft excel, sebagian besar orang sudah bingung dengan rumus-rumus yang ada didalamnya. Sebenarnya rumus-rumus ini mempermudah kita ketika mengerjakan suatu data di Ms.excel. nahhh, kali ini saya akan share bagaimana cara mengoperasikan rumus-rumus yang ada diexcel. Dari banyaknya rumus yang ada di Ms.excel untuk artikel kali ini saya akan membahas rumus Vlookup, SUM dan Perkalian. Coba temen-temen perhatikan data berikut : Coba perhatikan, digambar yang pertama di data pembelian ditoko mawar masih kosong, sedangkan digambar yang kedua sudah tertera harga-harga yang sudah dihitung menggunakan rumus di ms.excel. Baik yang pertama saya akan membahas bagaimana menggunakan rumus vlookup.